Lowongan Kerja PT. Astra Daihatsu Motor (Adm) 2019 December 27, 2018 Get link Facebook X Pinterest Email Other Apps Lowongan Kerja PT. Astra Daihatsu Motor - PT Astra Daihatsu Motor atau biasa disebut PT ADM merupakan perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur otomotif kendaraan roda empat (Mobil). PT. Astra Daihatsu Motor memproduksi kendaraan beroda empat dengan brand Daihatsu dan Toyota, salah satu kendaraan beroda empat yang di produksi PT. ADM yaitu Daihatsu Xenia, Toyota Avanza, Toyota Rush dan Daihatsu Terios. PT. Astra Daihatsu Motor (ADM) mendirikan pabriknya di beberapa lokasi antara lain Karawang dan Jakarta. Untuk PT. ADM Karawang bangkit di Kawasan Industri KIIC untuk Engine Plant dan PT. Astra Daihatsu Motor Jakarta berlokasi di Sunter untuk Assembling plant. Saat ini PT. Astra Daihatsu Motor sedang membuka lowongan kerja untuk kandidat pelamar lulusan SMK, D3 dan S1 yang ingin berkarir di PT. ADM sebagai Operator maupun posisi lainnya. Berikut kami sampaikan info loker PT. Astra Daihatsu Motor (ADM), kualifikasi kandidat pelamar serta info cara melamar kerja ke PT. Astra Daihatsu Motor. Loker PT. Astra Daihatsu Motor (ADM) Karawang dan Sunter Jakarta Posisi : SUPERVISOR HUMAN RESOURCES - INDUSTRIAL RELATION Requirements : S1 from Law Fresh Graduate or Experiences Max. 27 years old (2018) GPA Min. 3.00 Capable to operate Basic Microsoft Well Organized, highly initiative person, self motivated, good analytical skill Willingness to located in Jakarta, Cikarang & Karawang Posisi : SUPERVISOR PRODUCTION ENGINEERING Requirements : S1 from Mechanical Engineering, Mechatronical Engineering, Manufacture Engineering, Electrical Engineering, Chemical Engineering Fresh Graduate or Experiences Max. 27 years old (2018) GPA Min. 3.00 Capable to operate Basic Microsoft Well Organized, highly initiative person, self motivated, good analytical skill Willingness to located in Jakarta, Cikarang, & Karawang Apabila rekan pencaker masuk kriteria PT. Astra Daihatsu Motor dan berminat mengisi lowongan kerja PT. ADM, segera apply cv lamaran kerja via website resmi PT. Astra Daihatsu Motor (ADM) di bawah ini. PT Astra Daihatsu Motor Career Jika rekan pencaker lulusan SMA/SMK proses recruitment PT. ADM dilaksanakan melalui BKK Sekolah yang sudah bekerja sama dengan PT. Astra Daihatsu Motor. Untuk warta lowongan kerja Sekolah Menengah kejuruan PT. ADM dapat kalian cek di BKK Sekolah. Baca juga : Lowongan Kerja PT. Astra Honda Motor (AHM) Alamat PT. Astra Daihatsu Motor PT ADM Sunter Jl. Gaya Motor Barat No.8, RW.4 Sungai Bambu, Tj. Priok, Jakarta Utara 14330 PT ADM Karawang Kawasan Industri KIIC Lot M No. 6 Jl. Maligi VI, Margakaya, Telukjambe Barat, Karawang 41361 Email rekrutmen.adm@daihatsu.astra.co.id Website Karir PT. Astra Daihatsu Motor recruitment.daihatsu.astra.co.id Demikian info lowongan kerja karawang PT. Astra Daihatsu Motor untuk lulusan SMA/SMK, D3/S1. Apabila info loker PT. ADM Sunter ini bermanfaat jangan lupa share kepada rekan pencaker yang sedang membutuhkan pekerjaan. Sumber https://www.lokerpt.com Comments
Comments
Post a Comment